Sunday, August 4, 2013

Tag:

Masalah Tidak bisa masuk ke akun google

Assalamualaikum teman-teman semua....

Akhir-akhir ini saya sering terkena masalah, Kejadian ini awalnya saat saya menginstal dari windows 8 ke windows 7. Setelah di instal dan saat saya mengkonekkan ke internet kebetulan di rumah saya menggunakan Speedy, tetapi saat saya ingin membuka akun blogger saya di Chrome muncul masalah seperti ini :


saya rasa mungkin karena chrome nya. Tetapi saat saya mencoba menggunakan firefok ternyata kejadiannya sama seperti di chrome tadi. Ada apa gerangan?


tapi setelah saya pikir apa kah calender yang di laptop saya, tetapi setelah saya cek di laptop saya calender dan jam nya akur-akur aja, gak ada perubahan.

Tetapi setelah saya mencoba masuk menggunakan modem, ternyata bisa masuk kok, Tapi kenapa ya kalau di Speedy gak bisa?

Saya mencoba mencari solusinya melalui om google, ternyata masalah nya emang dari Speedy nya emang seperti itu, dan banyak memberi solusi dengan
masuk Ke Tools - Options - Privacy - lalu klik Clear all current history

atau menggunakan cara kedua 
 Masuk ke Tools - Options - Privacy -  di firefox will ganti never remember history menjadi Use Custom setting for history

atau juga menggunakan cara ke tiga
Masuk ke Help - Troubleshooting Information - lalu klik Reset Firefox

Dari cara 1 sampai ke 3 telah saya lakukan tetapi hasilnya sama saja, memang sih bisa kebuka tatapi kita tidak bisa log-in.

Saya mencoba mencari lagi melalui om google, sampai saya nemu forum di yahoo yang masalah nya sama seperti di atas.

dan ada yang memberi solusi seperti ini

1. Masuk ke Control Panel - Network and Internet - Network and sharing center
Atau teman-teman bisa aja langsung klik di sebelah kanan taskbar seperti gambar ini

Simbol Wifi Disebelah kanan Taskbar
lalu klik gambar seperti ini

2. Setelah itu akan muncul tampilan seperti ini :
3. Lalu Klik Wireless Network Connection.
4. setelah itu klik Properties

5. Setelah masuk Ke Properties - pilih Internet Protocol Version 4 (TCP/IPv4) - Klik Propertis.


6. Ganti Preferred DNS servernya menjadi : 8.8.8.8
Alternated DNS servernya menjadi 8.8.4.4

Dan setelah saya coba dan alhamdulillah berhasil. :)

Dan semoga bisa bermanfaat bersama temen-temen.


Jangan lupa kunjungin artikel ini :
Fl Studio 10
Cara belajar membuat rekaman musik sendiri





About anonyme

Hi, My Name is Hafeez. I am a webdesigner, blogspot developer and UI designer. I am a certified Themeforest top contributor and popular at JavaScript engineers. We have a team of professinal programmers, developers work together and make unique blogger templates.

0 comments:

Post a Comment

 

Ads